pangarepan.com – HP Kamera 4 – Kebutuhan menggunakan HP kamera 4 sangat penting. Kegunaan kamera 4 ini untuk menunjang gambar Anda dalam mengunggah konten di sosial media. Handphone dengan kamera 4 atau quad kamera ini sempat viral bahkan masih eksis hingga saat ini.

HP Kamera 4

Berikut harga HP kamera 4 dengan harga terjangkau 2023.

Vivo S1 Pro

HP Kamera 4

Dengan harga terjangkau, Anda bisa mendapatkan HP Kamera 4 merk Vivo S1 pro. HP ini hadir dengan kapasitas baterai sebesar 4.500mAh. Dengan kapasitas baterai sebesar ini, Anda bisa menggunakan HP selama 24 jam penuh.

Chipset yang digunakan dalam HP ini adalah Snapdragon 665 yang memilih kinerja yang bagus dan membekali HP premium di kelasnya. Untuk mengolah grafis, HP ini menyematkan GPU Adreno 610.

Hal menarik selanjutnya, HP ini dibekali dengan 4 kamera. Kamera utama berukuran 48 MP, Kamera ultra-wide 8MP, makro 2MP, dan depth sensor 2MP. Sedangkan untuk selfie, Kamera hp ini memiliki kamera beresolusi 32MP.

Samsung M22

HP Kamera 4

Handphone dengan kamera 4 selanjutnya adalah Samsung M22. Layar dari Samsung ini menggunakan super AMOLED 6,4 inci yang sudah mendukung teknologi Real Smooth Display hingga 90Hz.

Dapur pacu HP ini didukung dengan kinerja RAM 6GB dan penyimpanan internal 128GB. Lalu, HP ini sudah menggunakan prosesor Helio G80. Sehingga Samsung M22 ini mampu menemani berbagai aktivitas gaming dan browsing Anda.

Kapasitas baterai Samsung ini sebesar 5.000 mAh. Tak hanya itu, HP ini sudah dilengkapi dengan 4 kamera. Kamera utama berukuran 48MP. Lalu Ultra Wide Camera berukuran 8MP dan sudut pengambilan gambarnya mencapai 123°. Depth Sensor 2MP dan Lensa Makro 2MP yang dapat menghasilkan foto dengan efek blur dengan jarak fokus 3-5 cm.

Sehingga detail-detail kecil pada objek terlihat lebih jelas dan nyata. Kemudian, Kamera depan pada HP ini memiliki resolusi sebesar 13MP. Sehingga Anda dapat bersilfie ria dengan senang.

Redmi Note 10

HP Kamera 4

Redmi Note 10s dalam segi layar sudah menggunakan panel super AMOLED DotDisplay. HP ini didukung kinerja dari chipset Snapdragon 678.

Konfigurasi memori HP ini menggunakan RAM 4GB. Lalu penyimpanan internal sebesar 64GB. Sistem pada HP Ini sudah menggunakan Android 11 dan MIUI 12.

Kapasitas baterai Redmi ini sebesar 5.000 mAh. Sehingga HP ini memiliki daya tahan selama sehari penuh. Tak hanya itu, HP ini sudah didukung dengan pengisian cepat 33W.

Kamera HP Redmi ini memiliki banyak keunggulan. Pada kamera utama 64MP, ultra-wide 8MP dengan jarak pandang mencampai 118 derajat sehingga dapat memperoleh gambar yang luas. Lalu terdapat 2MP kamera macro dan 2MP depth sensor yang semakin menunjang kualitas HP kamera 4 ini.

Realme 7

 

HP kamera 4 selanjutnya adalah Realme 7. Dimensi layar HP ini berukuran 6,55 inci yang memiliki resolusi Full HD+. Layar ini juga sudah dilengkapi teknologi 90Hz Ultra Smooth Display.

HP Realme 7 sudah memakai chipset MediaTek Helio G95. Sehingga performa HP ini sangat powerful untuk kebutuhan Gaming.

Selain itu, performa HP  oke ini sudah diimbangi dengan kapasitas RAM 8GB DAN ROM 128GB. kapasitas baterai HP ini adalah 5000 mAh. Ditambah dengan pengisian daya cepat 30W Dart Charge.

HP ini memiliki kamera utama beresolusi 64MP. Lalu, kamera ultra wide 8MP, portrait 2 MP, dan macro lens 2MP dengan jarak fokus paling dekat 4 cm.

Kemampuan untuk merekam video HP Ini mencapai kualitas 4K hingga 30fps, dan 1080p hingga 30/60fps. Kamera depan memiliki resolusi 16MP. Oleh karena itu, kamera ini mampu merekam video berosulisi 1080p hingga 30/120fps.

Di atas adalah HP kamera 4 paling layak untuk dibeli 2023. Tentunya dengan HP Quad kamera ini semakin menambah kesan estetika pada gambar yang dihasilkan.

Categorized in: