pangarepan.com – HP yang Bagus Buat Game – Saat ini, banyak orang yang membeli HP tidak hanya untuk kebutuhan berkomunikasi. Namun juga digunakan untuk bermain game dan keperluan aktifitas lainnya.

HP yang Bagus Buat Game

Untuk mendapatkan peforma HP yang berkualitas, maka banyak orang rela membeli HP gaming dengan kocek mahal. Namun di bawah ini, HP yang Bagus Buat Game dengan harga 2 jutaan!

Galaxy A14 5G

HP yang Bagus Buat game

HP yang bagus digunakan untuk  bermain game 2 jutaan pertama adalah Samsung Galaxy A14 5G. HP ini menggunakan dapur pacu chipset MediaTek Dimensity 700 (7nm) Octa-Core 2,2 GHz. Chipset tersebut mampu memberikan kinerja yang bagus untuk mendukung.

Layar Samsung Galaxy A14 5G berukuran 6,6 inci dengan teknologi PLS LCD, dengan Full HD+ (2408 x 1080 Piksel), dan refresh rate mencapai 90Hz. Untuk HP yang baus buat game, HP ini sudah diisi dengan RAM berukuran 6GB dan penyimpanan internal sebesar 128.

Oleh karena itu, HP ini mampu menampung banyak game, aplikasi, bahkan file sekalipun. Dalam bermain game, tentunya membutuhkan HP dengan kapasitas baterai yang besar.

Tak perlu risau, Hp ini sudah dilengkapi oleh baterai sebesar 5.000 mAh dan tersedianya fitur fastcharging 15w. Samsung mengklaim bahwa handphone ini mampu bertahan selama 2 hari dalam pemakaian normal. Lalu, ada fitur 15W Fast Charging yang memungkinkan pengisian daya baterai dari Galaxy A14 5G secara cepat.

HP Android ini sudah dilengkapi oleh Android 13. Sehingga cocok untuk menjalankan berbagai game masa kini, seperti Mobile Legends dan Free Fire.

Samsung ini dilengkapi dengan triple kamera. Kamera utama sebesar 50 MP, kamera depth 2 MP, dan kamera makro 2 MP. Sedangkan, Kamera depan HP ini berukuran 13 MP.

Realme 10

HP yang Bagus Buat game

Selanjutnya, Realme 10 ini juga turut meramaikan pasar HP yang oke buat main game 2 jutaan. Realme ini mempunyai layar AMOLED berukuran 6,4 inci dengan resolusi Full HD+.

Sehingga panel super layar ini mampu menyuguhkan kontras dengan rasio tinggi. Kinerja HP ini didukung oleh chipset Helio G99 yang cocok digunakan untuk HP yang bagus Buat game.

Disebabkan, Realme 10 ini mencapai skor AnTuTu v9 mencapai 400 RIBU. Ponsel ini menggunakan RAM 4GB atau 8GB dengan penyimpanan internal 128GB.

Tak hanya itu, HP ini mampu menambah RAM virtual sampai 5GB. Kamera HP ini terdiri dari Dual kamera belakang sebesar 50MP. Adapun kamera belakang ini sudah dilengkapi oleh wide-angel dan ditemani oleh fitur PDAF.

Infinix Hot 12

HP yang Bagus Buat game

HP yang bagus buat main game selanjutnya adalah Infinix Hot 12. Layar HP ini cukup besar 6.82 inch. Dengan ukuran layar sebesar ini, Anda bisa menggunakan HP ini untuk bermain game, editing, dan streaming video.

Tak hanya itu, layar ini mencapai kecepatan 90hz. HP ini sudah dilengkapi oleh RAM 6GB dan ROM 128GB.

Untuk menunjang bermain game, Infinix ini juga didukung oleh prosesor MediaTek Helio G85. Sehingga Infinix HOT 12 ini layak dijadikan sebagai HP gaming terbagus.

Redmi Note 10s

HP yang Bagus Buat game

Redmi Note 10 ini memiliki layar berukuran 6.43 inchi. Adapun layar HP ini sudah menggunakan teknologi AMOLED Dot Display.

Oleh karena itu, layar yang dihasilkan ponsel ini memiliki kecerahan dan kontras dan konsumsi daya yang hemat. Sebagai HP yang bagus buat game, ponsel ini sudah dilengkapi dengan baterai berukuran 5000 mAh dan memiliki fastcharging 33W.

Dapur pacu ponsel ini didukung oleh chipset Snapdragon 678. Dengan prosesor ini, Anda bisa bermain game dengan sejahtera.

Memori yang ada pada HP bagus buat game ini sebesar 4/64 GB, 4/128 GB dan 6/128GB. Sehingga Anda bisa menjalankan berbagai game tanpa risau.

Ponsel ini telah dibekali dengan kamera utama dengan resolusi 48MP. Sensor makro 2 MP, dan sensor ultrawide 8 MP sedangkan untuk lensa utama memiliki resolusi 48 MP.

Lensa ini mendukung fitur zoom mencapai 10x. Lalu, HP ini memiliki kemampuan merekam video hingga 4K.

Nah, di atas merupakan HP bagus buat game harga 2 jutaan. Dengan harga mura anda sudah mendapat beberapa keuntungan membeli HP di atas.

Categorized in: